BIKIN GAK NYAMAN! INILAH JENIS BURUNG PALING MENYERAMKAN DI DUNIA
Beberapa jenis unggas memang terkenal dengan sifatnya yang cukup jinak, namun berbeda kasusnya dengan beberapa jenis burung yang akan kita bahas ini, dari wajahnya saja sudah terlihat kalau jenis jenis burung ini bukan binatang yang bisa kita ganggu apalagi dijahili, karena selain tampilannya yang mengerikan, unggas unggas ini juga terkenal berbahaya, jika seseorang nekat mendekati atau mengganggu jenis burung ini bisa bisa akan berakhir di rumah sakit, dan berikut ini Beberapa Jenis Burung Paling Menyeramkan di Dunia.
1. BANGAU SHOEBILL
Dari bentuknya saja burung ini sudah tampak menakutkan, ditambah lagi burung bangau satu ini bisa tumbuh tegak hingga 150 cm, selain itu paruhnya yang besar dan matanya yang tajam membuat burung ini tampak lebih seram dibandingkan jenis bangau lainnya, dikabarkan saking kuatnya cengkraman Bangau Shoebill dapat memecahkan sebotol kaleng minuman soda dengan mudah, dan hal yang paling menyeramkan dari Burung Bangau jenis ini adalah makanan utamanya yaitu ular dan buaya kecil.
2. KING VULTURE
Burung yang diberi nama King Vulture ini memang benar benar raja di habitatnya, King Vulture merupakan salah satu jenis unggas bersifat predator yang artinya pemangsa hewan yang ukurannya lebih kecil dari tubuhnya, habitat asli King Vulture berada di Argentina dan Meksiko, lingkungan yang kering tidak menghentikan burung satu ini untuk berburu bahkan King Vulture senang berburu di bawah teriknya matahari karena di saat itulah mangsanya merasa paling lengah, paruhnya yang besar dan kuat sangat efektif untuk merobek daging bahkan tulang sampai berkeping keping, yang lebih seramnya King Vulture tidak hanya berburu untuk mengisi perut namun juga untuk bersenang senang.
3. HORNBILL
Burung Hornbill adalah salah satu unggas tertua di dunia yang memiliki paruhnya yang besar dan kuat, paruh tersebut mereka gunakan untuk mencengkram hewan kecil sebagai santapan utamanya, jika dibandingkan dengan burung lainnya Hornbill memang tidak termasuk burung yang gesit dan cepat, namun kelemahannya tersebut tertutupi dengan kepintarannya dan kejelian matanya saat malam sudah tiba, sekali ia mengunci target maka mangsa burung Hornbill tidak akan bisa kabur dari penglihatannya, sehingga banyak mangsa yang tidak bisa lepas atau bersembunyi dari Burung Hornbill.
4. ELANG HARPY
Burung Elang Harpy merupakan salah satu predator terpintar yang pernah ada di bumi, binatang satu ini dapat mengkalkulasikan jarak terbang, kekuatan, dan strategi untuk mendapatkan mangsa yang mereka inginkan, untuk beberapa jenisnya mata elang Harpy terlihat lebih abu abu dengan bulu melebar di daerah leher ketika sedang merasa terancam atau mencoba mengadu lawan, dengan kuku yang bisa tumbuh sampai 7 cm dan diameter 2 cm, elang Harpy bisa saja merobek leher mangsanya dan sangat sulit untuk melepaskan diri dari cengkeramannya.
5. GREAT POTOO
Dijuluki Bird from Hell burung Great Potoo bisa tumbuh mencapai 80 cm, burung ini merupakan mimpi buruk bagi para pendaki gunung di Amerika Selatan karena rupanya yang terlihat seperti monster hutan, tidak hanya itu suara yang dikeluarkan burung satu ini juga sangat bising, beberapa orang yang pernah melihat burung ini mengaku rupanya terlihat tidak normal layaknya alien, bayangkan saja jika sedang mendaki gunung dengan santai lalu tiba tiba dihinggapi makhluk bermata besar dan paruh tajam seperti ini.
Demikianlah Beberapa Jenis Burung Paling Menyeramkan Di Dunia semoga bermanfaat, terimakasih sampai jumpa lagi.
Post a Comment